Rabu, 31 Oktober 2012

Resep bolu energen kukus yummy

Resep bolu energen kukus yummy

Bahan - Bahan :
  • tepung maizena
  • baking powder
  • minyak goreng
  • air
  • energen

Cara Membuat :
  1. Panaskan kukusan,tutupnya dibungkus dengan serbet yang bersih.
  2. Campurkan tepung maizena dan baking powder
  3. Lalu tuangkan minyak dan air sedikit demi sedikit. Aduk hingga rata
  4. Setelah itu masukkan energen aduk lagi hingga rata dan tercampur.
  5. Tuang kedalam cetakan, lalu masukkan kedalam kukusan. Kukus hingga matang
  6. Setelah matang keluarkan dari kukusan, tunggu hingga dingin,dan tinggal dicicipin. Selamat mencoba

Demikianlah informasi mengenai resep bolu energen kukus yummy yang dapat admin sampaikan. Semoga dapat bermanfaat bagi para pembaca. Terima kasih.

Resep Green Rollnet (Bolu Gulung Pandan)

Resep Green Rollnet (Bolu Gulung Pandan)

Bahan - Bahan :
  • 2 butir telur
  • 50 gram gula pasir
  • 1 sdt SP
  • 50 gr terigu protein sedang/serbaguna
  • 1 sdt pasta pandan
  • buttercream
  • keju parut

Cara Membuat :

Demikianlah informasi mengenai resep Green Rollnet (Bolu Gulung Pandan) yang dapat admin sampaikan. Semoga dapat bermanfaat bagi para pembaca. Terima kasih.

Minggu, 28 Oktober 2012

Resep Bolu mesis

Resep Bolu mesis

Bahan - Bahan :
  • 3 btr telur
  • 12 sdm tepung terigu (saya pke segtga biru)
  • 12 sdm gula pasir
  • 65 gr santan
  • 1 sdt cake emulsifer
  • secukupnya meises ceres
  • secukupnya pasta pandan

Cara Membuat :
  1. panaskan kukusan dan lapisi tutup dengan kain bersih
  2. kocok telur ,cake emulsifer dan gula hingga mengembang
  3. masukan tepung sedikit demi sedikit dan aduk hingga rata (saya pake tehnik aduk balik)
  4. tambahkan santan dan mixer dlam kcpatan sedang selama 5menit
  5. tambahakn pasta pandan dan mesis ceres masukan kedalam cetakan dan kukus hingga matang -+20 menit
  6. potong2 bolu dan siap disajikan

Demikianlah informasi mengenai resep Bolu mesis yang dapat admin sampaikan. Semoga dapat bermanfaat bagi para pembaca. Terima kasih.

Resep Crunchy sake cookies

Resep Crunchy sake cookies

Bahan - Bahan :
  • 250 gr Tepung sagu
  • 200 gr gula pasir
  • 250 gr margarin
  • 1 butir telur
  • sejumput garam
  • sedikit pewaran makanan merah muda
  • springkel

Cara Membuat :
  1. Sangrai tepung sagu 5 menit saja
  2. Kocok mentega +gula pasir +telur sampai lembut
  3. Masukan tepung sagu dan aduk-dengan sipatula sampai kalis/bisa dibentuk
  4. Bentuk dan hias sesuai selera
  5. Panaskan oven
  6. Tata cookies di loyang yg sudah di olesi margarin lalu panggang 30 menit apik atas bawah tergantung oven masing#masing

Demikianlah informasi mengenai resep Crunchy sake cookies yang dapat admin sampaikan. Semoga dapat bermanfaat bagi para pembaca. Terima kasih.

Sabtu, 27 Oktober 2012

Resep Cheese Stick Homemade

Resep Cheese Stick Homemade

Bahan - Bahan :
  • 200 gram tepung terigu
  • 100 gram tepung tapioka
  • 100 gram keju cheddar
  • 50 gram unsalted butter atau mentega biasa kalau tidak ada
  • 1 butir telur ukuran besar
  • secukupnya garam
  • secukupnya minyak goreng

Cara Membuat :
  1. Buat adonan dari tepung terigu, tepung tapioka, keju, telur dan butter yg sudah dicairkan. Tambahkan juga garam secukupnya.
  2. Uleni adonan hingga benar benar kalis (tidak menempel di wadah/tangan)
  3. Bentuk adonan. Ambil adonan secukupnya lalu tipiskan. Bisa menggunakan gilingan adonan, botol, atau mesin gilingan adonan. Giling beberapa kali sampai mencapi tebal yang dinginkan. Kurang lebih 0,5 cm.
  4. Potong adonan memanjang atau sesuai selera. Bisa potong manual dengan pisau atau mesin pembentuk adonan. Taburi tepung supaya tidak lengket.

Demikianlah informasi mengenai resep Cheese Stick Homemade yang dapat admin sampaikan. Semoga dapat bermanfaat bagi para pembaca. Terima kasih.

Kamis, 25 Oktober 2012

Resep Puteri Salju Sajian Rutin Setiap Lebaran

Resep Puteri Salju Sajian Rutin Setiap Lebaran

Bahan - Bahan :
  • 1 kg Tepung terigu
  • 750 gram Mentega
  • 1 sendok makan Roombutter
  • 2 sendok makan Gula halus
  • 150 gram Keju
  • secukupnya Keju untuk taburan
  • 1/2 sendok teh Vanili
  • 5 butir Kuning telur
  • 150 gram Gula halus taburan kue
  • 25 gram Susu bubuk

Cara Membuat :
  1. Campur semua bahan
  2. Aduk bahan dengan tangan sampai menjadi adonan yang lembut
  3. Parut keju ke dalam adonan dan aduk/uleni sampai tercampur rata
  4. Tipiskan adonan lalu cetak sesyai selera dan letakkan pada loyang yang sudah dioles mentega
  5. Lakukan sampai adonan habis
  6. Setelah matang diamkan dingin baru ditaburi atau dibalut gula halus dan masukkan dalam toples

Demikianlah informasi mengenai resep Puteri Salju Sajian Rutin Setiap Lebaran yang dapat admin sampaikan. Semoga dapat bermanfaat bagi para pembaca. Terima kasih.

Resep Nagasari (lapek tepung beras)

Resep Nagasari (lapek tepung beras)

Bahan - Bahan :
  • 600 ml santan sedang
  • 250 gr tepung beras
  • 5 lembar daun pandan
  • 130 gr gula pasir
  • 1/2 sdt garam halus
  • daun pisang utk membungkus,panaskan di atas api agar layu.lap bersih
  • isian :
  • 5 bh pisang batu,belah 2 dan potong 2 bagian

Cara Membuat :
  1. Campurkan santan ,daun pandan,garam dan gula.aduk rata.
  2. Dalam wadah lain tempatkan tepung beras.tuang santan bertahap.aduk sampai tdk bergumpal.
  3. Tuang ke panci.masak sambil di aduk sampai mengental.matikan api.aduk sampai rata.buang daun pandannya.
  4. Ambil selembar daun pisang.taruh 2 sdm adonan isi pisang di tengahnya.rapikan adonan hingga menutupi pisangnya.lakukan sampai selesai.
  5. Panaskan kukusan.kukus nagasari sampai matang kira kira 30 mnt.angkat.siap di sajikan.

Demikianlah informasi mengenai resep Nagasari (lapek tepung beras) yang dapat admin sampaikan. Semoga dapat bermanfaat bagi para pembaca. Terima kasih.

Resep Pandan Chiffon Cake

Resep Pandan Chiffon Cake

Bahan - Bahan :
  • 225 gr tepung terigu
  • 1 sdm baking powder
  • 1/2 sdt garam
  • 250 gr gula bubuk
  • 6 butir kuning telur
  • 180 ml air / susu cair
  • 2 sdt pasta pandan
  • 120 ml minyak sayur
  • 1 sdt vanila extract
  • 7 butir putih telur
  • 1/2 sdt cream of tartar
  • 50 gr gula bubuk

Cara Membuat :
  1. Tepung terigu, baking powder, gula bubuk di ayak. Lalu mikser sampai rata dan tercampur baik selama 30-40 detik dengan kecepatan rendah. (Saya menggunakan whisk saja).
  2. Buat sumur di bahan nomor 2. Masukan kuning telur, air/susu cair, pasta pandan, minyak sayur, vanila extract. Kocok speed sedang sampai rata 1 menit. (Saya menggunakan whisk saja).
  3. Masukan bahan nomer 5 ke bahan nomor 3 dalam 3 tahap, di aduk balik sampai rata, jangan terlalu banyak mengaduk, pelan pelan tapi rata saja dan tidak ada gelembung2 putih telur nya lagi.

Demikianlah informasi mengenai resep Pandan Chiffon Cake yang dapat admin sampaikan. Semoga dapat bermanfaat bagi para pembaca. Terima kasih.

Resep Cookies Simple (Vanilla Shortbread)

Resep Cookies Simple (Vanilla Shortbread)

Bahan - Bahan :
  • 120 gr mentega
  • 1/2 sdt vanilla ekstrak
  • 1 sdm susu bubuk
  • 50 gr gula halus
  • 65 gr maizena
  • 125 gr tepung protein sedang

Cara Membuat :
  1. Mixer mentega dg vanila selama 1 s/d 2 menitan, lalu masukkan gula dan susu mixer selama 2 menit, matikan mixer.
  2. Masukkan tepung terigu dan maizena yg sudah diayak sebelumnya, sedikit demi sedikit, aduk sampai tercampur rata.
  3. Bentuk sesuai selera ya, aku pakai alfabet spya anakku sekalian nyamil dan belajar huruf hehe.
  4. Tata di loyang yg telah disemir mentega, panggang selama 30 menit dg suhu 170C.

Demikianlah informasi mengenai resep Cookies Simple (Vanilla Shortbread) yang dapat admin sampaikan. Semoga dapat bermanfaat bagi para pembaca. Terima kasih.

Rabu, 24 Oktober 2012

Resep Matcha buttercake

Resep Matcha buttercake

Bahan - Bahan :
  • 120 gram margarin, saya pake butter and cookie blueband yang mix butter ya
  • 180 gram tepung terigu, saya pale segitigabiru premium
  • 200 gram gula pasir
  • 1 sdt baking powder
  • 150 gram susu uht, saya pake ultra milk
  • 2 butir telur
  • 1/2 sdt vanila bubuk
  • 20 gram matcha powder
  • pasra matcha, dari 1 sdt matcha powder dilarutkan dengan air panas 1 sdm

Cara Membuat :
  1. Panaskam oven 180 dracel
  2. Kocok margarin, gula dan vanila.hingga pucat dan mengembang
  3. Masukkan telur dan kocok lagi hingga tercampur rata dan mengembang
  4. Masukkan campuran terigu, baking powder dan matcha powder yang telah diayak kedalam adonan dengan mixer speed rendah bergantian dengan susu cair.
  5. Masukkan adonan kedalam loyang yang telah dioles margarin dan kertas roti. panggang hingga matang. lakukan tes tusuk

Demikianlah informasi mengenai resep Matcha buttercake yang dapat admin sampaikan. Semoga dapat bermanfaat bagi para pembaca. Terima kasih.

Resep Pandan Cookies

Resep Pandan Cookies

Bahan - Bahan :
  • 100 gram margarin
  • 75 gram gula halus
  • 1 butir kuning telur
  • 150 gram tepung protein rendah
  • 10 gram tepung maizena
  • 10 gram susu bubuk
  • 1/2 sdt baking powder
  • 1 sdt essens pandan
  • Taburan:
  • 2 sdm gula pasir atau wijen

Cara Membuat :
  1. Siapkan bahan, takar bahan sesuai dengan resep
  2. Kocok margarin dan gula sampai lembut, kemudian masukkan kuning telur kocok rata
  3. Masukkan campuran tepung terigu, susu bubuk,maizena dan baking powder sedikit demi sedikit, kocok rata
  4. Masukkan essens pandan, aduk rata
  5. Uleni sampai kalis rata, sampai bisa dibentuk bulatan
  6. Ambil sejumput adonan buat bulatan, letakkan di loyang yang telah di oles margarin tipis, lalu gepengkan dengan garpu
  7. Taburi atasnya dengan gula pasir
  8. Panggang dalam oven yang sudah dipanaskan sebelumnya, oven sampai matang kira-kira 15 menit dengan suhu 170 derajat celcius
  9. Setelah matang keluarkan loyang dari oven, diamkan tetap di dalam loyang sampai dingin (3-5 menit), setelah dingin simpan cookies didalam toples. Garing renyah dan aroma pandan wanginya bikin klepek-klepek hehe. Berbagi rasa berbagi cinta dengan cookies pandan :)

Demikianlah informasi mengenai resep Pandan Cookies yang dapat admin sampaikan. Semoga dapat bermanfaat bagi para pembaca. Terima kasih.

Resep Rainbow Chiffon Cake

Resep Rainbow Chiffon Cake

Bahan - Bahan :
  • Baham A :
  • 100 ml minyak sayur
  • 100 ml air putih
  • 1 1/2 tsp vanilla
  • 150 gram tepung terigu
  • 1/8 sendok garam
  • 115 gram gula
  • 8 bh kuning telur
  • 5 macam warna masing masing 5 tetes
  • 8 buah putih telur
  • Bahan B :
  • 90 gram gula
  • 1/2 tsp lemon atau tar2 atau cuka

Cara Membuat :
  1. Campur airputih, minyak dan vanilla. Aduk2 sisihkan
  2. Mixer kuning telur dan gula sampai berwarna kuning muda.
  3. Campur tepung dan garam. Ayak. Masukan ke adonan kuning telur. Adul rata.
  4. Masukan campuran minyak, air dan vanilla. Aduk rata.
  5. Bagi ke 5 mangkok. Kasih pewarna. Aduk2 rata. Sisihkan.
  6. Kocok putih telur sampai berbusa. Tambahkan cuka atau tar2 atau lemon. Masukan gula sedikit2. Mixer sampai soft peak.
  7. Masukin putih telur ke 5 mangkuk. Aduk balik.
  8. Masukan ke loyang chiffon sesuai urutan warna yang diinginkan.
  9. Panggang 50menit 160celcius api atas bawah.
  10. Setelah matang loyang dibalik selama 2jam. Kemudian bisa dikeluarkan.

Demikianlah informasi mengenai resep Rainbow Chiffon Cake yang dapat admin sampaikan. Semoga dapat bermanfaat bagi para pembaca. Terima kasih.

Sabtu, 20 Oktober 2012

Resep Bolu pandan ceres

Resep Bolu pandan ceres

Bahan - Bahan :
  • 6 butir telor
  • 150 gr tepung terigu
  • 150 gr gula pasir
  • 150 cc santan
  • 5 lembar pandan

Cara Membuat :
  1. Telor dan gula di mixer sampai putih dan mengembang
  2. Lalu masukkan tepung terigu di kocok dgn kecepatan rendah
  3. Terakhir masukkin santan dan pandan
  4. Kemudian di panggang...

Demikianlah informasi mengenai resep Bolu pandan ceres yang dapat admin sampaikan. Semoga dapat bermanfaat bagi para pembaca. Terima kasih.

Kamis, 18 Oktober 2012

Resep Neiman Marcus US$250 Cookie

Resep Neiman Marcus US$250 Cookie

Bahan - Bahan :
  • 2 1/2 cangkir Oat
  • 2 cangkir All purpose flour
  • 1 sendok teh Baking Powder
  • 1 sendok teh Baking Soda
  • 1/2 sendok teh Garam
  • 1 cangkir Unsalted butter
  • 1 cangkir Gula Pasir
  • 1 cangkir brown sugar
  • 2 butir Telur Ayam
  • 1 sendok teh vanilla extract
  • 100 gram Semi sweet chocolate chips
  • 100 gram milk chocolate chips
  • 1 1/2 cangkir walnut cincang

Cara Membuat :
  1. Panaskan oven hingga 190 derajat celcius. Dan bentangkan kertas minyak di dasar loyang cookie.
  2. Membuat adonan kering:
  3. Hancurkan oat dengan blender hingga membentuk tepung.
  4. Pada mangkung besar, campurkan tepung oat, all purpose flour, baking soda, baking powder, dan garam. Aduk hingga merata.
  5. Membuat adonan cair (creamy):
  6. Dengan mixer, kocok butter, gula pasir dan brown sugar selama 3-4 menit hingga berwarna terang dan berbentuk creamy.
  7. Turunkan kecepatan mixer dan masukkan telur satu per satu.
  8. Campurkan adonan kering dengan adonan cair (creamy) hingga tercampur rata.
  9. Bentuk adonan menjadi bulat-bulat, dengan men-scoop adonan dengan dua buah sendok. Lalu susun di atas loyang. Beri jarak antara satu adonan bola dengan yang lainnya.
  10. Masak selama kurang lebih 10 menit.
  11. Kalau adonan tidak mau langsung dimasak seluruhnya, bisa dibungkus dengan plastik cling wrap dan letakkan di kulkas.

Demikianlah informasi mengenai resep Neiman Marcus US$250 Cookie yang dapat admin sampaikan. Semoga dapat bermanfaat bagi para pembaca. Terima kasih.

Resep KASTENGEL ..... (kue kering wajib LEBARAN)

Resep KASTENGEL ..... (kue kering wajib LEBARAN)

Bahan - Bahan :
  • bahan 1: mixer sampe tercampur rata saja
  • 300 gr Margarin
  • 2 butir kuning Telur
  • 200 gr Keju Edam (parut)
  • bahan 2: ayak sisihkan
  • 450 gr Terigu (boleh segitiga, boleh kunci biru)
  • 25 gr Maizena
  • 1 sachet Susu bubuk (aku pake dancow)
  • bahan 3: Olesan campur rata
  • 2 butir kuning telur
  • 1 sdm minyak
  • Secukupnya keju cheddar untuk topping

Cara Membuat :
  1. Setelah bahan 1 tercampur rata, matikan mixer dan kemudian masukkan bahan 2 d uleni saja dengan tangan, setelah rata dan tidak nempel d tangan .. Bentuk adonan sesuai selera dan letakkan d atas loyang kemudian olesi dengan bahan 3, kemudian beri topping keju cheddar dan siap untuk d oven sampai kue kuning kecoklatan +- 35mnt tergantung oven masing2.. Dinginkan dan setelah dingin masukkan dalam toples .... D jamin ga berhenti ngemil kue kering ini
  2. Tampak masih mentah
  3. Tampak sedang d dinginkan
  4. Tampaknya d dalam toplesssss hahahahha

Demikianlah informasi mengenai resep KASTENGEL ..... (kue kering wajib LEBARAN) yang dapat admin sampaikan. Semoga dapat bermanfaat bagi para pembaca. Terima kasih.

Selasa, 16 Oktober 2012

Resep Bolu pisang

Resep Bolu pisang

Bahan - Bahan :
  • 115 gr butter
  • 150 gr gula (sy pake 120gr)
  • 2 btr telur ayam
  • 300 gr pisang hijau, lumatkan
  • 250 gr tepung serbaguna
  • 62 1/2 ml buttermilk
  • (karna gak punya,bsa dgn cara mencampur 62.5ml susu uht+1/2sdt cuka,biarkan mengental)
  • 1/2 sdt baking soda
  • 1/2 sdt vanili

Cara Membuat :
  1. Kocok butter, gula sampai tercampur rata
  2. Masukan telur, baking soda, vanili,kocok sampai ngembang

Demikianlah informasi mengenai resep Bolu pisang yang dapat admin sampaikan. Semoga dapat bermanfaat bagi para pembaca. Terima kasih.

Resep Rainbow cake kukus

Resep Rainbow cake kukus

Bahan - Bahan :
  • 1 gelas gula pasir
  • 3 butir telur
  • 1 sdt SP
  • sejumput garam
  • 1 gelas tepung terigu
  • 1 1/2 bungkus kecil santan kara + 3 sdm air
  • sesuai selera pewarna makanan
  • 1/2 gelas tepung maizena

Cara Membuat :
  1. Gula,telur,sp di mixer dgn kecepatan tinggi sampai kental berjejak
  2. Kecilkan speed mixer masukan tepung terigu dan tepung maizena
  3. Setelah adonan menyatu masukan santan dan garam aduk dengan spatula
  4. Bagi adonan menjadi beberapa bagian beri pewarna makanan
  5. Siapkan kukusan yg sudh dipanaskan dengan api kecil,lapisi tutup dengan serbet
  6. Masukan adonan pertama ke dalam loyang yg sudah di oles margarin dan ditaburi terigu kukus 5 mnt,ulangi sampai semua adonan habis
  7. Setelah adonan habis kukus lagi 20 menit,hingga matang,tunggu dingin keluarkan dari loyang,potong2 sesuai selera dan siap dihidangkan

Demikianlah informasi mengenai resep Rainbow cake kukus yang dapat admin sampaikan. Semoga dapat bermanfaat bagi para pembaca. Terima kasih.

Resep Marmer Cake

Resep Marmer Cake

Bahan - Bahan :
  • 150 gr tepung terigu
  • 15 gr maizena
  • 15 gr susu bubuk
  • 5 butir telur utuh
  • 125 gr gula pasir
  • 1 sdt emulsifier
  • 1 sdt vanili
  • 100 gr margarine dilelehkan
  • 50 gr minyak sayur
  • 1-2 sdt pasta cokelat / bubuk cokelat

Cara Membuat :
  1. Campur dan ayak tepung terigu, susu bubuk, dan maizena.
  2. Dalam wadah masukan bahan nomor 2, telur, gula pasir, emulsifier, vanili, di mikser dengan cara all in method hingga mengembang dan kental selama 15 menit.
  3. Ambil 5 sdm adonan lalu campur dengan pasta/bubuk cokelat.

Demikianlah informasi mengenai resep Marmer Cake yang dapat admin sampaikan. Semoga dapat bermanfaat bagi para pembaca. Terima kasih.

Resep Bolu Sakura

Resep Bolu Sakura

Bahan - Bahan :
  • 200 gr gula pasir
  • 250 ml air panas
  • 170 gr terigu
  • 1/2 sdt baking powder
  • 1/2 sdt vanilli
  • 1/2 sdt soda kue
  • 1/2 sdt kayu manis bubuk
  • 25 gr susu kental manis
  • 25 gr mentega/margarin, lelehkan

Cara Membuat :
  1. Buat karamel, panaskan gula pasir dgn api kecil sambil diaduk sesekali, sampe gula meleleh semua, tuang air panas sampe larut karamelnya...angkat, dinginkan.
  2. Campur susu kental manis, margarine cair, dan vanili, aduk rata
  3. Ayak terigu, baking powder, soda kue, dan kayu manis bubuk...tuang campuran susu dan margarine, tambahkan karamel, aduk rata....

Demikianlah informasi mengenai resep Bolu Sakura yang dapat admin sampaikan. Semoga dapat bermanfaat bagi para pembaca. Terima kasih.

Senin, 15 Oktober 2012

Resep Rainbow Cake Kukus

Resep Rainbow Cake Kukus

Bahan - Bahan :
  • 1/4 kg Tepung trigu
  • 1/4 kg Gula pasir
  • 2 Butir telor
  • 1/2 Sdm SP
  • 1 Bungkus Kara kecil di campur air kurleb 100ml
  • 1 Bungkus Susu bubuk (aku pakai dancow)
  • 3 macam Pewarna makanan (sesuai selera)

Cara Membuat :
  1. Kocok / mixer Gula, telur, sp sampai mengembang
  2. Masukan terigu dan susu bubuk sedikit demi sedikit sampai tercampur
  3. Terakhir masukan santan, bagi 3 adonan beri pewarna masing masing 1 tetes saja.
  4. Kukus dulu satu warna, tunggu 5 menit, masukan adonan warna selanjutnya sampai habis, tunggu 10 menit lalu angkat 🍰

Demikianlah informasi mengenai resep Rainbow Cake Kukus yang dapat admin sampaikan. Semoga dapat bermanfaat bagi para pembaca. Terima kasih.

Sabtu, 13 Oktober 2012

Resep Bolu Coklat Kukus 3 Sendok

Resep Bolu Coklat Kukus 3 Sendok

Bahan - Bahan :
  • 3 sdm Tepung terigu (saya pakai segitiga biru)
  • 3 sdm Gula pasir
  • 3 sdm Minyak sayur
  • 3 sdm Bubuk coklat
  • 3 sdm SKM coklat (diseduh bersama air hangat)
  • 3 sdm Air hangat
  • 1 butir Telur
  • 1/4 sdt Soda kue

Cara Membuat :
  1. Mixer/kocok telur dan gula hingga mengembang, lalu masukkan tepung (tepung terigu, coklat bubuk, soda kue di campur rata dulu) sambil di ayak, mixer/kocok dg kecepatan rendah, lalu masukkan air susu kental manis sedikit², mixer/kocok sampai rata
  2. Masukkan minyak sayur, aduk rata menggunakan spatula. Masukkan ke dalam cetakan yg telah di oles dg margarin dan di balur tipis dg tepung terigu, lalu masukkan ke dalam kukusan yg telah dipanaskan terlebih dahulu, bungkus tutup panci menggunakan serbet agar adonan tak terkena air. Kukus terlebih dahulu dg api sedang selama ±20-25menit
  3. Tes tusuk gigi, bila adonan sudah tidak lengket dg tusuk gigi, berarti brownies sudah matang
  4. Selamat mencoba 😃

Demikianlah informasi mengenai resep Bolu Coklat Kukus 3 Sendok yang dapat admin sampaikan. Semoga dapat bermanfaat bagi para pembaca. Terima kasih.

Resep Bolu Lapis Coklat Vanila

Resep Bolu Lapis Coklat Vanila

Bahan - Bahan :
  • 210 gr tepung terigu
  • 2 sdm tepung maizena
  • 1 sct skm putih + 1/2 gls air
  • 1 sdm cokbuk
  • 1 sdt sp
  • 1/2 sdt vanili
  • 4 btr telur
  • 8 sdm gulpas
  • 5 sdm blueband, cairkan
  • 1 sdm esense vanila

Cara Membuat :
  1. Ayak terigu, maizena, vanili, sisihkan
  2. Panaskan kukusan, tutup dilapisi kain
  3. Mix speed tinggi telur, gulpas, sp sampai putih berjejak, kecilkan speed masukkan terigu, susu cair, blueband cair, mix sebentar, aduk rata
  4. Bagi 2 bag -2:1-, 2 untuk adonan putih(beri esense vanila), 1 untuk adonan coklat(beri cokbuk)
  5. Kukus tiap lapis selama 7 menit, angkat dan dinginkan

Demikianlah informasi mengenai resep Bolu Lapis Coklat Vanila yang dapat admin sampaikan. Semoga dapat bermanfaat bagi para pembaca. Terima kasih.

Senin, 08 Oktober 2012

Resep cookies kelapa pelangi (mudah)

Resep cookies kelapa pelangi (mudah)

Bahan - Bahan :
  • 2 butir kuning telur (jangan ada putihnya)
  • 150 gr mentega (atau 1/2 bungkus mentega ukuran 200gr)
  • 1/4 kelapa parut (kering)
  • 2 gelas terigu
  • 1 sdm maizena
  • 2 gelas gula halus
  • 1 sachet dancow putih
  • 1/2 sdm BP
  • 1 sachet vanili bubuk
  • secukupnya pasta ijo dan merah

Cara Membuat :
  1. Mixer semua bahan kecuali terigu dan pasta. Gunakan speed rendah diawalnya, agar tidak bertebaran kemana mana. Setelah tercampur semua, matikan mixer, masukan terigu, aduk dengan spatula.

Demikianlah informasi mengenai resep cookies kelapa pelangi (mudah) yang dapat admin sampaikan. Semoga dapat bermanfaat bagi para pembaca. Terima kasih.

Resep Bolu Santan Gula Palm

Resep Bolu Santan Gula Palm

Bahan - Bahan :
  • 150 gr tepung terigu segitiga biru (aku pake 15 sdm agak munjung)
  • 2 sdm susu bubuk
  • sejumput garam
  • sejumput soda kue
  • 1 telur
  • 1 schat kecil vanilli
  • 1 sdm gula merah sisir
  • 4 sdm peres gula palm
  • 1 schat santan kara (65 ml ditambahkan air menjadi 100 ml)

Cara Membuat :
  1. Campur tepung, susu bubuk, garam, dan soda kue. Sisihkan
  2. Kocok telur, vanilli, gula merah, dan gula palm ampe mengembang (speed tinggi kurleb 5 menit)
  3. Masukkan campuran tepung dll sedikit demi sedikit bergantian dg santan. Aduk searah pake spatula
  4. Adonannya kental agak encer, kalo dijatuhin pake spatula, adonan ngalir turun
  5. Tuang di loyang yg diolesi margarin ama ditaburi tepung (aku pake loyang loaf, kalo bikin 2x lipat bisa pake loyang persegi)
  6. Panggang kurleb 30 menit, sesuaikan oven masing2 yaa.. (aku 25 menit pake api sedang relatif kecil)

Demikianlah informasi mengenai resep Bolu Santan Gula Palm yang dapat admin sampaikan. Semoga dapat bermanfaat bagi para pembaca. Terima kasih.

Minggu, 07 Oktober 2012

Resep Rainbow Cookies

Resep Rainbow Cookies

Bahan - Bahan :
  • 2 sdm muncung margarin
  • 6 sdm muncung self raising flour (bisa diganti dengan campuran tepung terigu dan baking soda)
  • 2 sdm muncung tepung maizena
  • 1 butir telur
  • 4 sdt muncung gula pasir
  • 1 gula jawa (ukuran kecil, hancurkan)
  • 1/2 sdt vanili bubuk
  • 1 bungkus choco chips warna

Cara Membuat :
  1. Campur margarin dengan gula pasir dan gula jawa. Aduk dengan kocokan telur manual hingga menjadi creamy.
  2. Tidak perlu dikocok hingga gula pasir larut, karena akan membuat sensasi tersendiri saat digigit.
  3. Masukkan telur dan vanili, aduk rata. Tambahkan self raising flour, aduk rata, masukkab choco chips, aduk kembali.
  4. Panaskan oven selama 10-15 menit. Sambil menunggu, Siapkan loyang yang telah diolesi margarin. Bulatkan adonan dan pipihkan sedikit saja (karna akan mengembang/pipih di dalam oven). Beri jarak antara 1 bulatan ke bulatan lain

Demikianlah informasi mengenai resep Rainbow Cookies yang dapat admin sampaikan. Semoga dapat bermanfaat bagi para pembaca. Terima kasih.

Sabtu, 06 Oktober 2012

Resep Bolu Pandan Kukus 🍮

Resep Bolu Pandan Kukus 🍮

Bahan - Bahan :
  • 2 butir telur
  • 100 gr gula pasir
  • 1 sdm sp/ovalet
  • 125 gr tepung terigu
  • 150 cc susu cair
  • 1 sdt vanili bubuk
  • 1 sdt baking powder
  • 1/4 sdt pewarna makanan hijau

Cara Membuat :
  1. Mixer telur, gula pasir, dan sp/ovalet dengan kecepatan tinggi selama 10 menit sampai mengembang.
  2. Masukkan susu cair, tepung terigu, vanili dan baking powder, mixer sebentar dengan kecepatan rendah.
  3. Matikan mixer, masukkan pewarna makanan hijau, aduk rata
  4. Olesi loyang dengan mentega. Masukkan adonan bolu yg sudah berwarna. Kukus selama 30 menit atau sampai matang

Demikianlah informasi mengenai resep Bolu Pandan Kukus 🍮 yang dapat admin sampaikan. Semoga dapat bermanfaat bagi para pembaca. Terima kasih.

Jumat, 05 Oktober 2012

Resep kastengel simple no oven by odil memasak

Resep kastengel simple no oven by odil memasak

Bahan - Bahan :
  • 3 sdm munjung margarin
  • 5 sdm munjung tepung terigu
  • 1 sdm munjung maezena
  • 1 sdm munjung susu bubuk (saya pakai dancow)
  • secukupnya keju cheddar (untuk campuran adonan dan untuk diatas adonan)
  • 1 kuning telur
  • toping selera saya keju dan meses

Cara Membuat :
  1. Campur dalam wadah margarin tepung terigu tepung maezena susu bubuk keju cheddar
  2. Uleni sampai bisa dibentuk.kalau belum bisa dibentuk bisa tambahkan margarin
  3. Siapkan gelas dan platik bersih.....gilas adonan
  4. Potong-potong seperti bentuk kastengel
  5. Tata adonan kastengel di happycall.beri olesan kuning telur dan keju/meses
  6. Selamat menikmati

Demikianlah informasi mengenai resep kastengel simple no oven by odil memasak yang dapat admin sampaikan. Semoga dapat bermanfaat bagi para pembaca. Terima kasih.

Kamis, 04 Oktober 2012

Resep Bolu Mini Ekonomis

Resep Bolu Mini Ekonomis

Bahan - Bahan :
  • 250 gr tepung terigu
  • 200 gr gula pasir
  • 1 butir telur
  • 1 sachet susu bubuk
  • 200 ml air
  • 80 ml minyak goreng
  • 1/2 sdm SP/TBM/ovalet
  • 1/2 sdt baking powder
  • 1/2 sdt vanili bubuk
  • secukupnya pasta pandan

Cara Membuat :
  1. Seduh susu bubuk dengan air, aduk hingga rata. Ayak tepung terigu dan baking powder. Sisihkan
  2. Mix telur, gula pasir,SP, vanili bubuk dan susu yg sudah diseduh tadi dengan speed paling tinggi hingga mengembang.
  3. Setelah mengembang turunkan speed jadi yang paling rendah, masukkan tepung terigu dan pasta pandan, mix hingga tercampur rata.
  4. Matikan mixer dan tuang minyak goreng, aduk balik dengan spatula hingga tercampur rata.
  5. Panaskan snack maker, tuang adonan secukupnya dan kemudian ditutup. Masak hingga kue matang.
  6. Sajikan saat ngeteh-ngeteh cantik disore yang mendung. Hehehe.......

Demikianlah informasi mengenai resep Bolu Mini Ekonomis yang dapat admin sampaikan. Semoga dapat bermanfaat bagi para pembaca. Terima kasih.

Rabu, 03 Oktober 2012

Resep Lidah Kucing Pandan; Aneka Topping

Resep Lidah Kucing Pandan; Aneka Topping

Bahan - Bahan :
  • 250 gram Mentega
  • 140 gram Gula Halus
  • 75 cc Putih Telur
  • secukupnya Pasta Pandan
  • 225 gram Tepung Terigu
  • 60 gram Tepung Maizena
  • secukupnya Selai Blueberi
  • secukupnya Keju

Cara Membuat :
  1. Kocok mentega dan gula hingga mengembang. Tambahkan putih telur, terus kocok hingga rata. Masukkan pasta pandan, aduk rata.
  2. Masukkan tepung terigu dan maizena, kocok hingga rata, masukkan ke dalam piping bag, gunting ujungnya.
  3. Poles loyang dengan mentega.
  4. Semprotkan adonan ke dalam loyang, beri topping sesuai selerea. Panggang dengan panas 150"C selama lebih kurang 20 menit.

Demikianlah informasi mengenai resep Lidah Kucing Pandan; Aneka Topping yang dapat admin sampaikan. Semoga dapat bermanfaat bagi para pembaca. Terima kasih.

Resep Bolu pangang step by step

Resep Bolu pangang step by step

Bahan - Bahan :
  • 200 gr tepung terigu
  • 5 butir telur ukuran sedang
  • 200 gram gula
  • 60 gram margarin
  • 50 grm butter
  • 1 saset susu coklat
  • 1/3 sdt panili
  • 2 sdt coklat bubuk
  • 1 sdt sp
  • 1/4 beking pawder

Cara Membuat :
  1. Masukn telur gula panili.dn sp
  2. Mix.telur sampai putih kaku ya mom
  3. Ayak tepung dn beking pawder.masukan secara bertahap dn sambl aduk.trahir masukn margarin yang sudh d lelehkn bersama butter..
  4. Bagi.adonan menjadi 2 ini yg coklat tp ga nampak ya.hehee
  5. Masukn secara bergantian moms...d loyang yang udh d kasi margaring. Pangan dengan suhu oven.170°cc pangang sekitar.25.menit
  6. Setelah matang angkt.woow..
  7. Keluarkn dri loyang
  8. Potong...karna si suami.dh g sabar.mau nyemot..nie kue
  9. Lembut.bget..hmmm suka.bget^_^
  10. G cukup.1 potong.nie..wkwkwk

Demikianlah informasi mengenai resep Bolu pangang step by step yang dapat admin sampaikan. Semoga dapat bermanfaat bagi para pembaca. Terima kasih.

Resep Biji Ketapang

Resep Biji Ketapang

Bahan - Bahan :
  • 6 sdm gula pasir
  • 300 gram tepung terigu
  • 1 sdt garam
  • 1 butir telur
  • 50 ml santan
  • 100 gram mentega

Cara Membuat :
  1. Campurkan telur, gula, garam dan santan lalu aduk hingga merata.
  2. Masukkan mentega, aduk hingga merata.
  3. Masukkan terigu sedikit demi sedikit lalu uleni dengan tangan hingga kalis.
  4. Bentuk adonan bulat panjang dan gunting, simpan pada wadah yang ditaburi tepung agar tidak melengket.
  5. Goreng dengan api sedang. Tiriskan.

Demikianlah informasi mengenai resep Biji Ketapang yang dapat admin sampaikan. Semoga dapat bermanfaat bagi para pembaca. Terima kasih.

Resep Bolu jerman kukus

Resep Bolu jerman kukus

Bahan - Bahan :
  • 4 sdm terigu
  • 4 sdm gula pasir
  • 4 butir telur
  • 3 sdm tepung maizenna
  • 1 sachet SKM putih
  • 100 gram mentega cair
  • 1 sdm susu bubuk (tambahan)
  • secukupnya vanili

Cara Membuat :
  1. Kocok lepas telur, gula pasir, SKM.
  2. Setelah adonan mengembang, masukkan terigu, maizenna, susu bubuk, vanili. Kocok pelan. Terakhir masukkan mentega cair. Aduk perlahan.
  3. Tuangkan adonan ke dalam loyang (saya pakai loyang utk puding agar, jgn lupa basahi sedikit loyangnya biar hasil bolu tidak lengket). Masukkan ke dalam panci kukusan yang sudah mendidih, jangan lupa lapisi tutup kukusan dengan serbet bersih. Kukus selama +/-35 menit.

Demikianlah informasi mengenai resep Bolu jerman kukus yang dapat admin sampaikan. Semoga dapat bermanfaat bagi para pembaca. Terima kasih.

Resep Nagasari Kukus

Resep Nagasari Kukus

Bahan - Bahan :
  • 150 gr tepung beras
  • 70 gr maisena
  • 900 cc santan
  • 100 gr gula
  • 1/2 sd teh garam
  • pisang raja/pisang candi
  • Daun pandan,simpulkan

Cara Membuat :
  1. Siapkan pirex,olesi minyak .sisihkan
  2. Campur semua bahan kecuali pisang.
  3. Potong serong pisang.kukus sebentar.
  4. Aduk diapi bahan2 yang telah dicampur tadi sp kalis jika kekentalan bisa ditambah sedikit air.
  5. Angkat ,taruh separuh adonan di pirex .tata pisang keliling diatasnya.kukus
  6. Setelah 15 menit keluarkan .taruh sisa adonan dan pisang diatasnya.kukus lagi 25 menit.
  7. Angkat biarkan agak dingin dan bisa dipotong.
  8. Begini hasilnya setelah dipotong.

Demikianlah informasi mengenai resep Nagasari Kukus yang dapat admin sampaikan. Semoga dapat bermanfaat bagi para pembaca. Terima kasih.