Senin, 20 Juni 2011

Resep Marmer cake

Resep Marmer cake

Bahan - Bahan :
  • 5 butir telur
  • 250 gr blueband
  • 200 gr gula halus (aku ga suka terlalu manis jd Aku buat 170gram )
  • 250 gr terigu,ayak
  • 30 gr maizena
  • 1 sdt baking powder
  • 1 sdt esens vanilla
  • 60 ml susu cair full cream
  • 2 sdm coklat bubuk (aku pakai Merk hersey)

Cara Membuat :
  1. Panaskan oven. Kocok mentega dan gula halus sampai lembut dan putih.
  2. Tambahkan telur satu per satu bergantian dengan tepung terigu, kocok hingga rata
  3. Masukkan sisa terigu, maizena, vanilla, baking powder bergantian dengan susu cair. Kocok hingga tercampur rata aja.
  4. Ambil sedikit adonan dan tambahkan coklat bubuk. Kocok hingga rata, sisihkan
  5. Masukkan adonan putih ke dalam loyang tulban, tambahkan adonan coklat dan dibuat marmer dengan menggunakan Lidi/sumpit.
  6. Panggang selama 15 menit dengan suhu 200 derajat. DiSesuaikan masing2 oven yah..
  7. Tadaaaa... Jadi deh

Demikianlah informasi mengenai resep Marmer cake yang dapat admin sampaikan. Semoga dapat bermanfaat bagi para pembaca. Terima kasih.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar